Prediksi Real Madrid vs Atletico Madrid – Final Copa Del Rey 18 Mei 2013
HARIAN-BOLA.COM, - Prediksi Skor Real Madrid vs Atletico Madrid - Pertandingan antara Real Madrid vs Atletico Madrid akan berlangsung pada hari Sabtu (18/5/2013) pukul 02:30 WIB. Pertandingan ini akan disiarkan langsung (LIVE) di TRANS TV.Bek Real Madrid Raphael Varane bakal absen dalam pertandingan final Copa del Rey melawan Atletico Madrid di Santiago Bernabeu setelah mengalami cedera lutut saat Madrdi ditahan imbang 1-1 oleh Espanyol akhir oekan lalu.
Sementara itu Alvaro Arbeloa , Sergio Ramos, Marcelo dan Mesut Ozil diharapkan sudah bisa kembali ke skuad setelah mulai pulih dari cedera masing - masing. Sedangkan Pepe juga bisa kembali dipanggil setelah sempat disingkirkan dari skuad karena mengkritik kebijakan pelatih Jose Mourinho
Gelandang Atletico Mario Suarez sudah mulai pulih dari cedera dan bisa kembali diturunkan di pertandingan ini untuk menggantikan posisi Tiago di starting line-up.
Pelatih Atletico, Diego Simeone memiliki kekuatan penuh untuk menghadapi pertandingan ini, sama seperti saat kedua tim bertemu di ajang La Liga pada April lalu dimana Atletico saat itu harus menyerah dengan skor 2-1 di kandang sendiri
Berikut data dan statistik pertandingan Real Madrid vs Atletico Madrid :
Prediksi susunan pemain Real Madrid vs Atletico Madrid :
REAL MADRID : López, Essien, Albiol, Ramos, Coentrão, Khedira, Alonso, María, Özil, Ronaldo, Benzema
ATLETICO MADRID : Courtois, Juanfran, Miranda, Godín, Luis, Koke, Gabi, Suárez, Turan, Falcao, Costa
Head To Head Real Madrid vs Atletico Madrid :
Spain - Primera Division (LIGA) Apr 27, 2013 Atletico Madrid 1 - Real Madrid CF 2
Spain - Primera Division (LIGA) Dec 1, 2012 Real Madrid CF 2 - Atletico Madrid 0
Spain - Primera Division (LIGA) Apr 11, 2012 Atletico Madrid 1 - Real Madrid CF 4
Spain - Primera Division (LIGA) Nov 26, 2011 Real Madrid CF 4 - Atletico Madrid 1
Spain - Primera Division (LIGA) Mar 19, 2011 Atletico Madrid 1 - Real Madrid CF 2
Lima Pertandingan Terakhir Real Madrid CF :
May 11, 2013 Espanyol 1 - Real Madrid CF 1 LIGA
May 8, 2013 Real Madrid CF 6 - Malaga 2 LIGA
May 4, 2013 Real Madrid CF 4 - Valladolid 3 LIGA
Apr 30, 2013 Real Madrid CF 2 - Borussia Dortmund 0 UCL
Apr 27, 2013 Atletico Madrid 1 - Real Madrid CF 2 LIGA
Lima Pertandingan Terakhir Atletico Madrid :
May 12, 2013 Atletico Madrid 1 - FC Barcelona 2 LIGA
May 8, 2013 Celta 1 - Atletico Madrid 3 LIGA
May 4, 2013 Deportivo 0 - Atletico Madrid 0 LIGA
Apr 27, 2013 Atletico Madrid 1 - Real Madrid CF 2 LIGA
Apr 21, 2013 Sevilla 0 - Atletico Madrid 1 LIGA
PREDIKSI SKOR Real Madrid vs Atletico Madrid : Real Madrid 2-1 Atletico Madrid
Tidak ada komentar:
Posting Komentar